Touring Yamaha Vixion Street Fighter

Touring Yamaha Vixion Street Fighter ini diubah dengan mengusung konsep sport touring. Tampilannya terlihat gahar melalui beberpa part perubahan, khususnya pada bagian tubular. Yamaha Vixion lansirang 2007 milik Safary v1 ini dimodifikasi untuk mendapatkan tampilan yang beda dan nyaman untuk digunakan dalam perjalan jauh. Sang pemilik sendiri memberikan julukan pada tunggangan kesayanggan dengan nama 'RED SPIDER V-ONE'.

Modifikasi Motor

Nama tersebut tidak lepas dari balutan warna yang disematkan sang modifikator sekaligus pemilik ini, yakni perpaduan hitam dan merah. Selain itu yang paling mencolok pada Yamaha Vixion modifikasi ini yakni, pada bagian tubular yang disematkan.

Modifikasi Motor
Kemudian agar motor bisa tampil sesuai dengan konsep yang diinginkan, sang modifikator juga menyematkan beberapa part.

VARIASI/ AKSESORIS
kondom tangki fiber
spakbor depan ninja 250 cc
spakbor belakang hidung Jupiter z
batok satria fu lama, kaca spion RMP
knalpot spider
cover engine rakitan fiber
stang RMP
spidometer termignoni, 
bostek merek racing
cakram belakang satria fu
piringan cakram depan RMP
ubulur rakitan
Modifikasi Motor

Terimakasih telah membaca artikel Touring Yamaha Vixion Street Fighter semoga bermanfaat dan sampai jumpa kembali dengan Modifikasi Motor di artikel selanjutnya.

Search Form

Modifikasi Motor - Powered by Blogger Template KFC