Modifikasi Yamaha Vixion Natural Chrome
Motor Vixion Modifikasi ini berasal dari Surabaya konsepnya adalah chrome natural. Motor ini milik agan Abelard Raymond Ratu Rohi, modelnya elangan di bagian kaki dan Deltabook, oleh karena itu ane beri judul artikel ini dengan Modifikasi Yamaha Vixion Natural Chrome. Jangan lupa baca artikel yang lalu : Modifikasi 5 Jutaan Yang Menakjubkan
Untuk spesifikasi kendaraan yang satu ini sobat sekalian bisa langsung membaca dan melihatnya di postingan ane di bawah ini namun maaf untuk harganya silahkan cari sendiri ya soalnya masing masing daerah memiliki harga yang berbeda tentunya.
Spesifikasi Vixion Natural Chrome:
Stang Yamaha Byson
Spekbor depan replika moge
Velg depan motor R 2,5"
Ban depan Swallow 120/70
Usd Thailand 51
Body chrome
Spekbor belakang variasi
Swing arm RD type R6 aluminium
Velg belakang motor R 3,5"
Ban belakang Swallow 130/70
Semoga postingan artikel singkat tentang Modifikasi Yamaha Vixion Natural Chrome ini dapat membantu dan bermanfat untuk sobat motor sekalian dan sampai jumpa lagi di artikel lainnya yang semoga saja lebih joss dan lebih bermanfaat. salam.